Minggu, 28 Juni 2015

Cari Tau Siapa Belahan Jiwa Kamu

Google Ads
 Cari Tau Siapa Belahan Jiwa Kamu

Sukses.co - Teknologi yang makin maju saat ini bahkan sudah bisa menebak siapa sesungguhnya belahan jiwa kamu. Siapa sih yang nggak mau punya belahan jiwa? Belahan jiwa adalah orang yang benar-benar tau tentang kamu misalnya apa kesukaan kamu, minat sesungguhnya dari kamu, kegilaan kamu, dan banyak lagi. Jadi, ayo cari tau siapa belahan jiwa kamu lewat kuis berikut ini.

Menurut sebuah aplikasi Facebook baru dari Captain Quizz, kamu bisa mencari siapa sebenarnya belahan jiwa kamu. Aplikasi ini menentukan belahan jiwa kamu berdasarkan Facebook Feed.

Who is your true soulmate?

1. Kunjungi Situs Captain Quiz
Kamu bisa langsung kunjungi link Who is your true soulmate untuk mencoba cari tahu siapa belahan jiwa kamu. Selanjutnya ikuti instruksi yang tersedia.

2. Analisis Facebook Feed Milikmu
Tunggu beberapa waktu saat Captain Quiz menganalisa akun Facebook milikmu dari Facebook Feed seperti postingan milikmu, komentar, foto, status, dan lain-lain.

3. Hasilnya Tersedia
Tadaaaa... Hasilnya akan memperlihatkan akun Facebook milik soulmate a.k.a belahan jiwa kamu. Captain Quizz menganalisis daftar teman kamu, postingan, dan likes yang tersedia di akun Facebook kamu untuk mencari tahu siapa belahan jiwa kamu sebenarnya. Jadi hasil yang ditampilkan pastinya adalah orang yang paling sering berinteraksi dengan kamu di Facebook.

4. Share Hasil Pencarian Soulmate
Kamu bisa share hasil pencarian soulmate kamu di akun Facebook-mu. Ingat ya, kamu harus memiliki akun Facebook untuk mengikuti kuis ini.

Kuis ini hanya mencari berdasarkan teman di akun Facebook milikmu. Jadi jangan berharap lebih bahwa sosok belahan jiwa kamu adalah gebetan kamu yang bahkan kamu belum berteman dengannya di Facebook. So, let’s be brave untuk mencari seseorang yang bukan hanya di dunia maya ya, guys!



Cari Tau Siapa Belahan Jiwa Kamu
Like Fans Page, follow twitter atau add Google+ SUKSES.CO untuk mendapatkan update tips, trik dan informasi menarik lainnya. source
Google Ads
Facebook Twitter Google+

Terimakasih Sudah Memberi Masukan :)

 
Back To Top